Browse By

Category Archives: faith

Menguji Kemurnian Iman

Emas yang murni adalah logam yang lembut, berkilat, berwarna kuning yang menarik, dan mudah ditempa. Emas jenis ini diperoleh dari proses pemurnian yang dilakukan berulang-ulang hingga diperoleh emas yang benar-benar murni. Proses pemurnian ini dimulai dengan meletakkan emas di api yang bersuhu lebih dari 500

Kubersyukur Buat Kasih-Mu

Lagu Kubersyukur Buat Kasih-Mu Kubersyukur Buat Kasih-Mu menyelamatkan hidupku O,Yesus Tuhan Dan Rajaku Dengan Apa kan Kubalas Anugrah-Mu Yang Ajaib Biarlah Hidupku S’lalu Menyenangkan Hati-Mu Betapa Kagum Kumelihat perbuatan Tangan-Mu Ajaib Dan Mulia Kuasa-Mu nyata Dalam Hidupku Sungguh ‘Ku Tak Dapat Mengerti besarnya Karya-Mu Oh Indahnya,

Tertutup Darah

Saya pernah membaca cerita ini. Pernah segerombolan teroris menyerang suatu tempat. Mereka menembaki semua orang yang ada di tempat itu. Ajaibnya, satu orang selamat dari peristiwa itu.  Ketika ditanyai oleh wartawan, ia menjelaskan, “Karena saya tertutup darah orang lain, mereka mengira saya sudah mati.”

Ujian Kehidupan Rohani

“Dan ketekunan menimbulkan tahan uji dan tahan uji menimbulkan pengharapan” Roma 5:4 Meski kadang terasa tidak mengenakkan, kita semua pasti mengalami ujian di setiap taraf pertumbuhan di sepanjang kehidupan. Misalnya, untuk bisa naik kelas dan lulus sekolah dari tingkat SD sampai Perguruan Tinggi, harus ada

Siapakah Yesus?

Minggu Palma pertama! Ketika itu seluruh penduduk kota berdesak-desakkan di tepi jalan. Dengan ranting dan daun palma, mereka melambaikan tangan mereka. Jubah-jubah bertebaran di jalan-jalan bagaikan permadani berwarna-warni. Mereka melompat. Mereka menari. Mereka berteriak. Hosana!