Browse By

Tag Archives: Allahku Juruselamatku

Satu-Satunya Pengharapan

Saat ku tak mengerti jalan-Mu Saat ku tak mengerti rencana-Mu Namun tetap kupegang janji-Mu Pengharapanku hanya pada-Mu Mama amat menyukai lagu ini. Kalau di ibadah keluarga atau di Family Altar, mama sering memilih lagu ini untuk dinyayikan. Kalau diperhatika liriknya, ini adalah tindakan yang seharusnya

Pergi Untuk Kembali

Dalam hidup ini ada satu hal yang paling saya takuti, yaitu apabila saya ditinggalkan oleh orang yang saya cintai. Kematian juga menjadi momok sendiri bagi kehidupan manusia. Melakukan ini tidak bisa, melakukan itu tidak bisa. Pokoknya, hati terasa tidak enak. Hati pedih dan hampa.  Kita

Allah Penyembuhku!

“Lalu Yesus mengulurkan tangan-Nya, menjamah orang itu dan berkata, “Aku mau; Jadilah engkau tahir. “ Seketika itu juga tahirlah orang itu dari pada kustanya.” Matius 8: 3  Lagu “Allah Penyembuhku” adalah lagu “Most Played” alias paling sering didengarkan di music player handphone saya. Saya amat

Kasih Setia Tuhan

Bila kurenungkan kasih setia-Mu Sungguhlah Engkau penolongku Dan dalam naungan kepak sayap-Mu Jiwaku bersorak memuji Engkau Kasih setia-Mu lebih dari hidup Biar bibirku memegahkan Engkau Seumur hidupku kan memuji-Mu Tanganku kunaikkan demi nama-Mu Lagu ini amat sering dinyanyikan oleh mama. Bahkan pernah suatu pagi, saya

Kasih Allah Dalam Hidupku

Kasih Allah dalam Hidupku Kasih adalah kebutuhan terbesar dalam kehidupan manusia. Misalnya, saat saya masih bayi, saya membutuhkan kasih orangtua untuk merawat saya. Saat masuk sekolah dasar, saya membutuhkan kasih teman-teman yang mau bermain. Saat sekolah menengah saya membutuhkan kasih seorang guru untuk memberikan ilmu