Browse By

Tag Archives: Control System

Penelitian Motor Listrik

Bulan Juni dan Juli menjadi bulan yang paling sibuk bagi saya. Memang mata kuliah yang mesti diambil sudah berkurang drastis dari tahun sebelumnya, namun ada kesibukan lain yang menyita waktu. Yang pertama, saya mesti mempersiapkan bahan-bahan penulisan skripsi. Dan yang kedua, saya juga harus mempersiapkan

Motor Induksi

Motor listrik merupakan sebuah perangkat elektromagnetis yang mengubah energi listrik menjadi energi mekanik. Energi mekanik ini digunakan untuk, misalnya, memutar impeller pompa, fan atau blower, menggerakan kompresor, mengangkat bahan, bergerak, mengebor, dan lainnya. Dalam dunia penggerak atau daya, motor listrik memegang peranan yang amat penting,

Komponen Daya Dalam Inverter

Di artikel sebelumnya mengenai inverter (lihat: Apa itu Inverter?), saya sudah menjelaskan secara umum mengenai inverter. Inverter sendiri memiliki komponen untuk mencacah tegangan AC secara berkala yang dapat diatur. Analogi mudahnya kita mempunyai saklar elektronik, di mana posisi on/off-nya dapat diatur secara elektronik dengan memberikan

Apa itu Inverter?

Di Universitas saya khususnya melakukan penelitian di bidang Inverter di tahun terakhir saya. Dalam artikel ini saya ingin menulis mengenai apa itu inverter, struktur, dan penggunaannya. Silakan membaca teman-teman.