Browse By

Tag Archives: Bersukacita Senantiasa

Bersukacitalah

Hidup di jaman sekarang ini apalagi berada di kota-kota besar telah memberikan tekanan tersendiri di dalam kehidupan seseorang. Tekanan dari pekerjaan, tekanan dari suasana jalanan yang macet, dan tekanan dari bagaimana memenuhi kebutuhan sehari-hari hanyalah sebagian kecil dari contoh tekanan yang kita peroleh di dalam

Hari ini 3 Februari 2011

Hari ini tepat tanggal 3 Februari 2011, sama seperti judul dari renungan kali ini. Mengapa saya memilih judul yang agak aneh seperti itu? Bukan maksud apa-apa. Ini murni karena saya amat menghargai hari ini, 3 Februari 2011, terlebih kepada Tuhan Yesus sendiri yang telah melimpahkan

Hidup Sukacita

Sukacita adalah suasana di dalam hati seseorang di mana ia dapat menikmati segala yang terjadi dalam kehidupan dengan ucapan syukur. Sukacita berasal dari perasaan dalam diri kita dengan adanya keyakinan, kepastian, dan pikiran-pikiran positif, serta dengan adanya suatu situasi dan kondisi yang kita alami terjadi

Kerjakan Dengan Sukacita

Mengerjakan dengan sukacita Keadaan emosi seseorang sering menjadi penentu keberhasilan suatu pekerjaan. Kalau emosi sedang stabil, pekerjaan atau tugas akan selesai dengan baik. Sebaliknya, kalau sedang labil, tidak mungkin ada pekerjaan atau tugas yang dapat terselesaikan dengan baik. Dengan bersungut-sungut dan berbantah-bantahan tanpa sadar kita

Bersukacitalah Senantiasa

Bersukacita. Ayat dari Filipi 4:4 ini begitu terkenal, yaitu “bersukacitalah senantiasa”. Namun banyak orang yang salah persepsi mengenai masalah ini. Mana mungkin bersuka cita saat rumah dan seluruh harta benda habis terbakar atau menjelang kematian? Ternyata kesalahan persepsi ini dikarenakan mengambil ayat setengah-setengah. Dalam Filipi