Browse By

10 Alasan Membeli Custom Domain untuk Blogger

4. Dengan cutom domain, banyak pengunjung yang akan men-share blog teman-teman.
Ketika membaca dan terkesan pada isi blog teman-teman, maka orang lain pasti akan men-share blog. Mereka juga pasti akan mengingat dan membuka kembali blog teman-teman karena tahu kualitas dan isi blog. Namun kalau tetap terdaftar di sub domain gratis, mereka pasti akan sedikit mengurangi aktifitas share mereka.

5. Dengan Sub Domain Blogspot, rangking halaman hanya naik sedikit saja.
Ini mungkin jadi alasan membeli custom domain khusus bagi kami sendiri. Karena kami ingin lebih lagi meningkatkan rangking blog dan website, kami memutuskan membeli custom domain.

6. Teman-teman hanya perlu membeli domain saja.
Dengan memiliki blog di sub domain blogspot, akan sangat mudah migrasi ke custom domain yang baru. Hanya perlu melakukan beberapa registrasi dan hap.. seluruh proses migrasi akan selesai dengan otomatis. Google dan Blogger melakukan semuanya. Ini juga jadi alasan membeli custom domain.

7. Rangking yang sempat turun akan segera naik.
Banyak orang yang menunda membeli custom domain karena takut rangking blognya akan turun. Memang tidak bisa dipungkiri dengan berpindahnya domain, maka beberapa link akan terputus dan rangking turun. Namun Google dan Blogger melakukan berbagai cara misalnya redirecting bagi domain blog yang baru sehingga dalam tempo satu dua bulan, rangking blog teman-teman akan kembali lagi.

8. Rangking Blog akan meningkat pesat
Dengan bertambahnya kunjungan dan total share terhadap blog teman-teman, maka rangking blog akan meningkat. Ditambah lagi dengan sedikit usaha untuk menyunting artikel dalam blog, maka blog teman-teman akan makin terkenal dan populer.

9. Teman-teman bisa mengembangkan bisnis blog
Dengan rangking blog yang meningkat, maka akan makin banyak pengunjung yang akan membaca blog teman-teman. Dengan begitulah teman-teman punya kesempatan untuk mejual spasi iklan bagi yang berminat. Ini akan menjadi penghasilan tambahan bagi teman-teman. Ini alasan membeli custom domain bagi banyak orang.

10. Hanya perlu 10 US Dollar saja untuk membeli custom domain.
Dengan memiliki blog di blogger, maka Google akan membantu dengan memberikan diskon besar ketika teman-teman ingin membeli custom domain. Hanya perlu 10 US Dollar atau sekitar 100 ribu rupiah setahun, sekitar 10 ribu sebulan. Murah bukan?

Jadi tunggu apa lagi, segeralah membeli custom domain dan lakukanlah migrasi blog! Kalau teman-teman punya pertanyaan atau komentar, bisa memberikannya di kotak komentar di bawah. Kami akan sangat senang membantu teman-teman.

Recommended for you

Baca Halaman Selanjutnya — 1 2

Leave a Reply

You have to agree to the comment policy.