Yesus Peduli
Ketika kita menghadapi kesulitan, orang bisa saja menjauh dari kita. Ketika kita mengalami keterpurukan, mungkin sahabat dan teman kita akan mengucilkan kita. Ketika kita mengalami penyakit yang mengerikan maka orang-orang akan menyingkirkan kita. Demikian juga yang dialami oleh seorang penderita penyakit kusta pada jaman Yesus.
