Browse By

Tag Archives: Paskah

Bagaimana Paskah Membuat Orang Menjadi Percaya

Paskah, atau kebangkitan Tuhan Yesus baru saja kita rayakan seminggu yang lalu. Suasana Paskah tentu akan terus bertahan setidaknya sampai hari Kenaikan Tuhan Yesus beberapa minggu mendatang. Kita bersyukur meskipun Yesus mati, namun kisah-Nya tidak berakhir, layaknya Nabi atau pembawa agama-agama lainnya yang ada di

Minggu Paskah

Setelah kita merayakan Jumat Agung, kini kita merayakan Minggu Paskah. Yesus yang mati dan dikuburkan. Namun, apakah cerita berakhir? Tidak, ternyata ini barulah awal dari cerita yang sesungguhnya. Ia bangkit dari kematian. Kuburnya telah kosong. Hari ini, mari kita merenungkan akan karya penyelamatan yang Yesus telah

Yesus Membasuh Kaki Murid-Murid

Hari kamis ini, di Filipina adalah hari libur. Dikenal sebagai Holy Week atau Minggu Kudus, sebagian besar pekerja kembali ke daerah asalnya untuk merayakan paskah bersama-sama dengan keluarga mereka. Layaknya mudik atau pulang kampung bagi kita yang berada di Indonesia, namun karena mayoritas orang Filipina

Memikul Salib

Salib, kita melihatnya sebagai tempat di mana Yesus mati dengan kedua tangan dan kaki terpaku. Ia memikul salib itu sampai ke Bukit Golgota lalu kemudian hingga mati tergantung di sana. Salib adalah lambang penghinaan bagi seseorang di jaman tersebut. Orang-orang yang dihukum dengan disalib adalah

Tuhan Menghadapkan Wajah-Nya kepadamu

TUHAN memberkati engkau dan melindungi engkau TUHAN menyinari engkau dengan wajah-Nya dan memberi engkau kasih karunia TUHAN menghadapkan wajah-Nya kepadamu dan memberi engkau damai sejahtera Kalimat-kalimat di atas adalah ucapan berkat imam pada zaman Bangsa Israel, yang hingga kini masih digunakan di beberapa gereja sebagai