Browse By

Tag Archives: Kronos dan Kairos

Waktu yang Tidak Akan Kembali

Saya begitu bersyukur saat memperoleh kabar bawa saya sudah diterima bekerja di ABB Indonesia awal November kelak. Bekerja di perusahaan penyedia peralatan listrik dan elektronika kelas dunia mungkin adalah cita-cita saya selama ini. Saya katakan mungkin karena sebenarnya dalam angan-angan, saya akan bekerja di salah

Sarjana Teknik menjadi Insinyur

Indonesia Hari Ini Secara ekonomi, Indonesia hari ini berada di posisi ke 10 dalam kategori negara dengan pertumbuhan ekonomi terbaik di dunia. Pada tahun 2010, Indonesia mampu meningkatkan pendapatan negara hingga USD 3000. Padahal, pada tahun 2007, pendapatan Indonesia hanya USD 1947. Target selanjutnya pada

Edge of Tomorrow: Asyiknya Ketidakpastian

Jumat malam kemarin saya berkesempatan menonton film bersama dengan teman dan adik-adik kelas. Setelah seharian mengikuti acara EE Days lalu berfoto bersama dengan teman-teman Elektro 2010, saya memutuskan untuk mengikuti ajakan seorang adik untuk menonton film. Meskipun badan agak lelah, namun rasanya tidak salah untuk

Apakah Ambisi itu Salah?

Apakah ambisi itu salah? Apakah salah jika kita termotivasi dan berusaha keras untuk menjadi yang terbaik? Tentu semua orang ingin menjadi yang terbaik, bukan? Jawabannya bisa saja benar. Bisa juga salah. Perbedaan antara ambisi yang benar dan salah terletak pada tujuan dan motivasi kita–apakah itu

Tidak Kebetulan

Masih dalam tema yang berkaitan dengan tulisan sebelumnya, yaitu mengenai perkenalan jemaat yang baru datang. Saat jemaat baru memperkenalkan diri, mereka menyebutkan nama, asal daerah di Indonesia, dan juga tujuan datang ke Jepang. Khusus bagi para siswa-siswi yang datang ke Jepang untuk bersekolah, saya paling