Browse By

All posts by Daniel Sihombing

Dua Penyamun dan Yesus

Dua orang, pada satu tempat, satu waktu, sama-sama diperhadapkan pada hal yang sama, ternyata bisa membuat keputusan yang berbeda. Ini terjadi pada dua orang penyamun yang disalibkan bersama-sama dengan Yesus. Satu orang di sebelah kiri, sedangkan yang lainnya di sebelah kanan. Mereka menerima hukuman salib

Allah Terus Bekerja

Dalam memberitakan Injil, sesungguhnya kita tidaklah bekerja sendiri. Ada banyak saudara seiman yang turut mendoakan terus-menerus, bahkan Allah terus bekerja tanpa henti baik bagi orang yang memberitakan Injil, dan juga bagi orang yang mendengarkan Injil.

Ujian Kehidupan

“Dan ketekunan menimbulkan tahan uji dan tahan uji menimbulkan pengharapan.” Roma 5:4 Meski kadang terasa tidak mengenakkan, kita semua pasti mengalami ujian di setiap taraf pertumbuhan di sepanjang kehidupan. Misalnya, untuk bisa naik kelas dan lulus sekolah dari tingkat SD sampai Perguruan Tinggi, harus ada

Kisah Sebuah Termos Air

Ilustrasi Kisah Sebuah Termos Air Ini adalah kisahku, kisah sebuah termos air, yang diceritakan kembali oleh pemilikku. Siang itu, aku dibeli oleh pemilikku sekarang. Harga yang lumayan mahal membuat aku tidak menjadi pilihan utama bagi para konsumen yang sering melewati aku begitu saja. Hari itu,

Mengasihani Diri

Apakah kau pernah merasa bahwa tidak ada yang memahamimu dan bahwa kehidupan setiap anak lain di sekolah atau di kampus lebih baik daripada dirimu? Apakah kamu merasa tidak akan menjadi populer ketika tidak mengikuti mode pakaian yang sekarang? Ingatlah selalu bahwa Yesus mengalami berbagai hal