Teori Dunia Pararel 3 – Penjelasan Dunia Pararel
Teori Fisika Kuantum kemudian mengadopsi disertasi Hugh Everett ini, menggeneralisasikannya (agar dapat dipergunakan secara luas) dan menjadi Interpretasi Dunia Pararel (Many Worlds Interpretation). Pada artikel ini saya akan memberikan penjelasan dunia pararel lebih lengkap. Penjelasan Dunia Pararel Karakteristik sekaligus kekuatan utama Interpretasi Dunia Pararel ini adalah tidak
