Browse By

Daily Archives: November 16, 2012

Makrab Intermedia

Kadang kala kita tidak menyadari betapa beruntungnya kehidupan yang kita miliki. Banyak yang mengeluh atau berkeluh kesah akan semua keadaan dan masalah hidup yang mereka hadapi. Aduh, kok Tuhan begini sih? Tuhan kenapa tega banget ngasih saya kesulitan seperti ini… dan masih banyak keluh lainnya.

Tujuan Allah: Masa Lalu, Masa Kini, dan Masa Depan

Siapakan John Newton? Penulis hyme terkenal “Amazing Grace” yang hingga kini kita kenal juga sebagai penyair, pendeta, penulis lagu, konselor, dan ahli teologia. Belakangan dalam hidupnya, John Newton sering menyebut dirinya sebagai “Penghujat Afrika tua”–karena memang itulah dirinya.

Aku Yakin akan Masa Depanku!

Masa lalu yang baru saja mengajak kita untuk menghormatinya akan menjadi berbeda dua pulah empat jam dari sekarang. Pada esok hari, kehidupan yang Anda jalani hari ini akan menjadi bagian dari masa lalu Anda. Itu akan menjadi bagian dari pengalaman dan pengetahuan yang semakin bertambah

Aku Yakin akan Masa Laluku!

Sering dikatakan bahwa pengalaman kita dalam kehidupan ini dapat membuat kita jadi pahit hati atau menjadi lebih baik. Jika kita mengizinkan Allah masuk ke dalam pengalaman-pengalaman itu dan belajar untuk mencari dan menerapkan pesan-pesan-Nya kepada kita, kita akan selalu menjadi lebih baik. Dengan cara itu