Browse By

Monthly Archives: November 2010

Momiji di Jepang–Part 1

Segala sesuatu indah pada waktunya. Itulah satu kalimat yang terpikirkan dalam benak saya saat melihat indahnya momiji (saat bilamana daun pohon tertentu berubah menjadi merah). Karena baru pertama kali melihat kejadian ini, di Jepang saya sangat terkesan. Betapa baiknya semua yang Tuhan Allah ciptakan, bahkan

Memberi Kesan

Kunjungan Barack Obama dan istrinya ke Indonesia telah memberi kesan yang amat besar bagi rakyat Indonesia. Kunjungan yang amat berkesan, meskipun kurang dari satu hari, sejak kedatangannya hari Selasa, 9 November 2010 sore hingga kepergiannya esok siangnya. Pidatonya di Istana Negara dan Balairung Universitas Indonesia

Sahabat Seutuhnya

Ada sebuah film mengenai persahabatan yang kebetulan saya tonton minggu kemarin. Judul film itu adalah Charlotte’s Web. Diceritakan persahabatan antara seekor babi kecil dengan laba-laba di sebuah kandang, yang juga dihuni oleh hewan-hewan lain. Awalnya, babi ini diacuhkan oleh seluruh hewan yang ada di kandang